FPIK Ikut Serta Memeriahkan EXPO UNG 2022

Oleh: Sri Rahayu Kalaka . 5 September 2022 . 07:54:43

Dalam rangka memeriahkan Dies Natalis UNG yang ke 59, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan turut andil dalam menyukseskan pelaksanaan EXPO UNG 2022, diantaranya ikut dalam pameran wirausaha, kegiatan ini dilaksanakan selama 3 hari.

Kegiatan pameran wirausaha ini menjadi ajang bagi mahasiswa yang memiliki usaha untuk dapat mempromosikan usaha mereka. Berbagai produk wirausaha yang dipamerkan antara lain : kalung mutiara, ikat pinggang mutiara, puding rumput laut, acar ikan, tempat rokok dari kayu dan lain sebagainya.

Agenda

04 Januari - 04 Februari 2017

Banding Akreditasi Prodi MSP

Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan akan melaksanakan Banding terkait dengan hasil Akreditasi dari BAN-PT.

16 - 18 September 2016

VISITASI AKREDITASI PROGRAM STUDI TEKNOLOGI HASIL PERIKANAN

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan UNG akan melakukan Akreditasi Program Studi. Adapun Program Studi yang akan di Akreditasi yakni Program Studi Teknologi Hasil Perikanan. Pelaksanaan Akreditasi pada tanggal 16- 18 September 2016.

05 September - 07 Agustus 2016

VISITASI AKREDITASI PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan UNG dalam waktu dekat akan melakukan Akreditasi Program Studi. Adapun Program Studi yang akan di Akreditasi yakni Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan. Pelaksanaan Akreditasi pada tanggal 05 - 07 September 2016.

10 - 13 Maret 2016

Pengabdian Pada Masyarakat FPIK UNG

Pengabdian Pada Masyarakat Oleh Civitas FPIK UNG akan dilaksanakan di Kabupaten Buol-Sulawesi Tengah. Pengabdian ini sebagai bentuk upaya penjajakan kerja sama dengan antara FPIK UNG dengan Pemerintah Kabupaten Buol Sulawesi Tengah